Kata Kata Motivasi Buat Mereka Yang Menghinaku

Kata Kata Motivasi Buat Mereka Yang Menghinaku - Menghina adalah salah satu sifat yang tidak baik dan tercelah. Karena merendahkan sesama manusia, padahal di mata Allah semua hambanya sama tapi yang hanya membedakannya adalah hati yang suci.
Kata Kata Motivasi Buat Mereka Yang Menghinaku
 
Alhamdulillah, pada kali ini, admin kembali akan membagikan artikel yang akan membuat kita sadar. Bahwa menghina seseorang itu tidaklah baik dan justru akan merugikan buat diri sendiri yang suka bagi orang yang suka menghina dan meremehkan orang lain. Berikut ini adalah kata kata motivasinya:
Hari ini, kuterima semua hinaanmu terhadapku. Insya Allah, kelak aku akan membalas hinaan yang kamu lakukan selama ini sama saya dengan senyuman dan kebaikan. 
Hari ini, kamu boleh merendahkan dan menghinaku. Tapi jika suatu saat, ku telah sukses apakah kamu masih bisa menghinaku ataukah justru malu bertemu dengan saya.
Hari ini, orang boleh saja menghina kita tapi yakin dan percayalah bahwa semua hinaan yang kita terima dan dapatkan. Akan menjadi suatu kebahagiaan yang nyata, selama kita berusaha dengan keras mengubah hidup yang lebih baik lagi. Aamiin
Hari ini, kau bisa menertawakan dan menghinaku sepuas-puasnya. Tapi yakin dan percayalah bahwa roda kehidupan akan berputar kawan. Karena tak ada yang tahu, apa yang akan terjadi dikehidupan mendatang.
Hari ini, kamu bisa menindasku sesukamu. Karena suatu saat, ku akan membuktikan bahwa ku bukanlah orang yang selalu ditindas. Biarkan waktu yang akan menjawabnya.
Hinaan dan caci makimu, ku akan menjadikannya sebagai batu loncatan, agar kelak kamu tidak akan menindas dan memperlakukanku di hadapan orang banyak.
Silahkan menghinaku sepuas-puasnya. Karena suatu hari kelak, ku akan membalasmu dengan senyuma dan kata terima kasih telah menghinaku. Berkat hinaanmu, kini hidupku berubah drastis menjadi orang yang sukses saat ini.
Hari ini, ku hanya bisa terdiam dan memendam atas apa perlakuanmu selama ini terhadapku. Tapi ku yakin, semuanya akan indah pada waktunya.
Dengan menghinaku, ku akan semakin berusaha untuk melakukan terbaik. Agar kelak kamu sadar sesadarnya bahwa menghina seseorang tak ada sama sekali manfaatnya.
Hinaan dan cacian maki yang ku alami selama ini. Ku jadikan sebagai teman hidupku, agar ku tetap semangat dalam menjalani hidup ini.

Hari ini, kuizinkan kau menghina dan merendahkan ku. Tapi suatu saat nanti ku akan membalasmu dengan senyuman indah.

Akhirnya, sampai disinilah postingan yang kami bagikan tentang Kata Kata Motivasi Buat Mereka Yang Menghinaku. Semoga bermanfaat dan artikel ini, dapat dijadikan sebagai bahan pembelajaran untuk menuju hidup yang lebih baik lagi. Aamiin.

0 Response to "Kata Kata Motivasi Buat Mereka Yang Menghinaku"

Posting Komentar