Kata Kata Motivasi Super Untuk Kehidupan Anda - Pada kesempatan kali ini, admin kembali lagi dihadapan semua untuk memberikan informasi dan artikel yang berkaitan dengan Kata Kata Motivasi Super Untuk Kehidupan Anda. Motivasi adalah segala sesuatu yang bersumber dari kebaikan dan niat untuk membuat kehidupan seseorang lebih berharga dan lebih bermakna.
Kata Kata Motivasi Super Untuk Kehidupan Anda |
Buat anda yang tidak sabaran dan penasaran dengan kata-katanya, berikut di bawah ini adalah Kata Kata Motivasi Super Untuk Kehidupan Anda. Perhatikan dan simaklah dengan baik. Tapi sebelum itu, baca dulu Kata Kata Motivasi Mario Teguh
Semua keputusan dan tindakan selama ini yang anda lakukan adalah itulah yang akan membuat hidup anda bahagia ataupun justru sebaliknya. Jadi berhati-hatilah dalam melakaukan suatu tindakan dalam hidup ini. Kapan anda salah sedikit saja maka penyesalanlah yang akan menunggu anda.
Tidak ada seorang pun yang bisa kembali ke masa lalu untuk membuat sebuah awal yang baru, namun setiap orang bisa memulai dari saat ini untuk membuat akhir yang baru.
Hidup itu pilihan kawan. Silahkan pilih, Menderita hari ini namun santai di hari esok, atau santai hari ini dan menderita di hari esok.
Dengan pikiran yang positif, dan optimisme yang tinggi, Anda akan siap menghadapi perubahan. Pikiran Anda akan menentukan tindakan Anda. Saat Anda optimis, maka Anda akan bertindak untuk menyongsong perubahan.
Salah satu karakter orang malas, dia akan cari alasan agar tidak memiliki impian yang tinggi, sebab dalam pikiran bawah sadarnya dia tahu harus bekerja keras dalam meraih impian.
Jika kau sedang melakukan sesuatu maka yang perlu kau lakukan adalah fokus, fokus dan fokus.
Buatlah target minimal yang harus kita capai, dan katakan kita bisa mencapai nya, lalu tingkatkan target itu sedikit demi sedikit.
Jangan terlalu takut untuk melakukan sesuatu, karena kita tak akan mengerti hasilnya jika kita tidak melakukan apapun.
Semua adalah sebuah proses, proses untuk menjadi lebih baik atau lebih buruk itu kita yang menentukan.
Saat kondisi tidak sesuai dengan yang kita inginkan, maka yang diperlukan adalah berjuang untuk memperbaikinya. Dan, bersabar dalam perjuangan itu. Bukan mengeluh, karena tidak akan pernah memperbaiki keadaan.
Jika kau malas hari ini, kau akan malas esok hari. Maka dalam hidupmu hanyalah kegagalan dan penyesalan yang menghampirimu. Jadi mulai dari sekarang berusahalah untuk melakukan sesuatu yang terbaik dalam hidup ini.
Jika kita hanya melakukan yang bisa saja, maka kita hanya melakukan yg biasa saja, dan kita akan mendapatkan yang biasa saja. Cobalah melakukan sesuatu yang di luar Zona Nyaman Anda, maka Anda akan mendapatkan hasil yang berbeda. Jangan katakan “tidak bisa”, lebih baik belajar cara melakukannya dan lakukan. Maka Anda akan “bisa”.
Doa dan usaha adalah dua hal yang saling berkaitan erat. Ketika kita sudah melakukan keduanya maka itulah yang hasil dari usaha dan perjuangan kita selama ini.
Cukup sekian artikel pada kali ini yang berkaitan dengan Kehidupan. Semoga bermanfaat dan dan dengan adanya artikel ini, hidup anda akan semakin kuat dan anda juga sadar akan betapa penting dan berharganya hidup anda selama ini. Dan jangan lupa baca juga Kata Kata Motivasi Bahasa Inggris Super Lengkap Dengan Artinya
0 Response to "Kata Kata Motivasi Super Untuk Kehidupan Anda"
Posting Komentar